Cerita Kami
11 April 2021 - Awal Pertemuan
Sekitar 2 tahun lalu, kami dipertemukan dalam suatu perkenalan. Mulai saat itu lah kami dapat saling mengenal satu dengan lainnya.
11 Mei 2021 - In Relationship
Kami percaya bahwa Tuhan mempunyai rencana dalam mempertemukan kami, melalui pendekatan yang cukup singkat, kami memutuskan untuk memiliki hubungan yang lebih serius.
02 Maret 2023 - Propose
Melewati hubungan yang penuh canda dan tawa, suka dan duka, kami semakin yakin bahwa kami sudah dipertemukan dengan orang yang tepat sebagai pendamping hidup. Kami memutuskan untuk mengambil langkah yang lebih serius lagi dalam hubungan kami.
24 Juni 2023 - Tingjing
Berbeda dengan tradisi Sangjit, melalui tradisi inilah yang merupakan awal dari perkenalan dan pertemuan dua keluarga menjadi satu.
02 Desember 2023 - Wedding
Ini lah awal dari perjalanan kami, menjalani kehidupan bersama dalam membangun sebuah keluarga yang harmonis.